Informasi Cuaca Kalimantan Barat Hari Ini: Waspada Angin Kencang Landa 11 Kabupaten/Kota

- Senin, 11 April 2022 | 07:22 WIB
Analisis dan prospek cuaca Kalimantan Barat hari ini Senin, 11 April 2022. (BMKG)
Analisis dan prospek cuaca Kalimantan Barat hari ini Senin, 11 April 2022. (BMKG)

Inidata.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Supadio Pontianak, Kalimantan Barat menyampaikan analisis dan prospek cuaca Kalimantan Barat update tanggal 11 April 2022 pukul 07.00 WIB.

Baca Juga: Informasi Cuaca Kalimantan Barat Hari Ini: Waspada Hujan Landa 12 Kabupaten/Kota

Baca Juga: Kuliah Tujuh Menit Ramadhan di Masjid Besar Darul Hikmah Ketapang: Membaca dan Mengkaji

BMKG mengingatkan, waspada potensi hujan yang disertai petir atau kilat dan angin kencang berdurasi singkat.

Wilayah yang berpotensi terjadi hujan intensitas sedang hingga lebat yaitu sebagian wilayah Kabupaten Kapuas Hulu.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan Kabupaten Mempawah Kalimantan Barat Senin 11 April 2022

Baca Juga: Wagub Kalbar Ria Norsan Safari Ramadhan di Mempawah: 4 Golongan Manusia Dirindukan

Selain itu, BMKG juga mengingatkan waspada potensi hujan dengan intensitas ringan hingga lebat yang disertai guntur atau petir dan angin kencang berdurasi singkat tanggal pada tanggal 11 sampai dengan 16 April 2022 sebagian wilayah Kabupaten Kapuas Hulu, Kabupaten Sintang, Kabupaten Melawi, Kabupaten Sambas, Kota Singkawang, Kabupaten Bengkayang, Kabupaten Landak, Kabupaten Mempawah, Kota Pontianak, Kabupaten Kubu Raya, dan Kabupaten Ketapang.

Itulah di atas disampaika BMKG soal analisis dan prospek cuaca Kalimantan Barat hari ini Senin, 11 April 2022.***

Baca Juga: Lintasarta Membangun Negeri: Membuka Keterisoliran Kawasan Desa 3T di Kalimantan Barat

Editor: Fatul Birri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Catat, Zakat Miliki Dampak Sosial Luar Biasa

Sabtu, 4 Maret 2023 | 20:04 WIB
X